Contoh RPPH Paud Kurikulum 2013 Tema Diriku TK A dan B

RPPH Paud
RPPH PAUD
Pendidikan Anak Usia Dini »
RPPH Paud dikembangkan sama hal nya dengan Format RPP di Jenjang Sekolah dasar dan Menengah, dimana memiliki fungsi yang sangat penting untuk menunjang terlaskana nya proses kegiatan belajar mengajar terutama dalam mendukung peserta didik untuk mencapai kompetensi dasar yang telah di rumuskan dalam Program Semester, juga penyesuaian rumusan indikator materi pada program mingguan (RPPM).

Contoh RPPH Tema Diriku dimana sengaja admin bagikan untuk bisa rekan rekan pendidik gunakan sebagai bahan referensi dalam menyusun konsep perencanaan pelaksanaan pembelajaran harian, di lembaga pendidikan anak usia dini dan taman kanak-kanak, juga sebagai acuan untuk mengembangkan program pembelajaran, terutama pengembangan berdasarkan tuntutan dalam Kurikulum 2013 Paud, yang memuat tiga pengembangan aspek diantara nya Sikap, Pengetahuan dan Keterampilan.

RPPH paud Tema Diriku


Contoh RPPH Paud Kurikulum 2013 Tema Diriku TK A dan B Semester 1

Rencana pelaksanaan pembelajaran harian, sebagaimana merupakan suatu acuan untuk mengelola setiap kegiatan bermain dalam satu hari, tentu saja harus di persiapkan sejak awal oleh pendidik sebagai tujuan untuk memfasilitasi anak selama proses kegiatan belajar dan bermain, terlebih untuk memberikan pengalaman belajar yang lebih bermakna, menyenangkan, terutama dapat mengubah prilaku anak ke arah yang sesuai dengan tujuan kompetensi.

Menyusun Format RPPH Paud K13 khususnya dalam menentukan materi pembelajaran terlebih rekan pendidik harus menyusun konsep materi dengan disesuaikan berdasarkan kemampuan belajar anak, oleh sebab itu dalam membuat RPPH, pendidik perlu menyesuaikan dengan ketetapan pada Standar tingkat Pencapaian Perkembangan Anak (STPPA).

Penentuan suatu Materi pelajaran pun dikaitkan dengan Tema Subtema dan Subsubtema, yang menjadi acuan dalam menjalankan proses kegiatan mengajar, Berkenaan dalam hal ini maka dari RPPH Tema Diriku inipun dimana admin susun dengan berdasarkan pada ketetapan STPPA, juga penguraian suatu daftar tema dalam Program Tahunan, Sehingga format tersebut bisa dijadikan sebagai rujukan oleh rekan guru paud dalam merancang konsep bekal ajar.

Pada RPPH Kurikulum 2013 Paud ini dimana merupakan materi pelajaran untuk Kelompok A dan Kelompok B pembelajaran Semester Ganjil, dengan memuat suatu isi materi tema pokok dan subtema yang sama, dan tentunya dengan isi bahan belajar yang berbeda dengan berdasarkan kesesuaian masing-masing sasaran usia pada kelompok anak.

Berikut Tema/Subtema/Subsubtema materi paud bisa anda lihat susunan daftarnya dibawah.

RPPH Tema Aku/Diriku

  1. Subtema Identitas Diri Subsubtema Tentang Nama, Jenis Kelamin, Mengurus Diri Sendiri, Usia, Alamat, Nama Ayah dan Ibu.
  2. Subtema Tubuhku Subsubtema Tentang Anggota Tubuh, Ciri-ciri tubuh, Kaki, Badanku.
  3. Subtema Panca Indera, Subsubtema Tentang Mata, Hidung, Telinga, Lidah Kulit, Panca Indera.
Adapun Contoh File nya mengenai RPPH TK A & RPPH TK B Semester 1 telah admin satukan dalam format berbasis Microsoft word/Doc, yang bisa rekan rekan pendidik dapatkan dengan Gratis melalui via file Google Drive.

Baik itu saja informasi terbaru dari kami mengenai perangkat pembelajaran Guru Paud admin bagikan secara komplit, diharapkan bisa memenuhi kebutuhan anda, ada juga untuk materi kelanjutan nya yaitu Contoh RPPH Paud Tema Lingkungan yang bisa di tinjau terlebih dahulu.

Jika ada pernyataan terkait beberapa dokumen juga pemberkasan yang anda butuhkan silahkan tulis di kolom komentar atau bisa juga berkomunikasi melalui Contact Us yang sudah disediakan di situs kami. Terimakasih atas kunjungan nya semoga bermanfaat.
RPPH PAUD

No comments:

Post a Comment

Popular Posts

Daftar RPP Revisi Baru